Pengaruh Kepemilikan Manajerial Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Sektor Properti Dan Real Estate Di Bursa Efek Indonesia

Authors

  • Bernadeta Camellia Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widya Dharma Pontianak

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemilikan manajerial (MOWN) dan leverage (DER) terhadap nilai perusahaan (PBV) dengan dimediasi profitabilitas (ROA). Analisis pada Perusahaan Sektor Properti dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia periode 2016 hingga 2020. Bentuk penelitian asosiatif dengan Data sekunder berupa laporan keuangan tahunan perusahaan. Penelitian ini memperoleh tiga hasil. (1) MOWN berpengaruh negatif terhadap ROA sedangkan DER tidak berpengaruh. (2) MOWN tidak berpengaruh terhadap PBV sedangkan DER dan ROA berpengaruh positif. (3) MOWN berpengaruh negatif dengan dimediasi oleh ROA sedangkan DER tidak berpengaruh.

Published

2024-05-11

Issue

Section

Articles