Pengaruh Word Of Mouth, Keragaman Menu dan Daya Tarik Promosi terhadap Keputusan Pembelian pada Restoran Ayam Pak Usu Pontianak

Authors

  • Ayu Audina Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widya Dharma Pontianak

Abstract

Pada era modern jaman sekarang ini persaingan yang semakin ketat menuntut para pebisnis restoran di kota Pontianak berlomba-lomba untuk menawarkan kelebihan dari produk-produk di restorannya, salah satu restoran yang yang menggunakan kelebihan tersebut yaitu Restoran Ayam Pak Usu Pontianak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara variabel word of mouth, keragaman menu, daya tarik promosi pada Restoran Ayam Pak Usu Pontianak. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kausalitas. Metode pengumpulan data melalui kuesioner dan wawancara. Responden yang digunakan pada penelitian ini berjumlah 100 orang yang pernah makan di Restoran Ayam Pak Usu Pontianak yang diperoleh dengan sampel menggunakan teknik sampling insidental.  Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa word of mouth, keragaman menu, dan daya tarik promosi berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian pada Restoran Ayam Pak Usu Pontianak sebesar 62,7%, sisanya (27,3%) berasal dari variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

References

Heng, L., Ferdinand, A.T., Afifah, N., dan Ramadania. (2020). Service Innovation Capability for Enhancing Marketing Performance: An SDL Perspectives. Business: Theory and Practice, 21(2), 623-632.

Hiong, L.S., Ferdinand, A.T., dan Listiana, E. (2020). Techno-resonance Innovation Capability for Enhancing Marketing Performance: A Perspective of RA-Theory. Jurnal Business: Theory and Practice, 21(1), 329-339.

Sasmito, W.T.H.C., Gunawan, C.I. dan Yulita, Y. (2021). Management of Handcraft MSME Sector Policy During the Covid-19. South East Asia Journal of Contemporary Business, Economics and Law, 25(1), 38-46.

Satrio, A.B., Saleh, M., dan Wendy. (2022). Inequality of Information and the Value of Firms. International Journal of Banking, Accounting, and Finance, 13(2), 241-260.

Siam, S.T., Shaari, J.A.N dan Heriyadi. (2022). The Relationship of Organizational Competition Orientation, Marketing Capability and Customer Networks in Achieving Seller Achievement. European Journal of Business and Management Research, 7(2), 168-175.

Downloads

Published

2022-11-30

Issue

Section

Articles