Organizational Citizenship Behavior Karyawan pada Credit Union Semandang Jaya di Kabupaten Ketapang

Authors

  • Anggela Cica Manajemen STIE Widya Dharma Pontianak

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Organizational Citizenship Behavior apa yang lebih dominan pada Credit Union Semandang Jaya di Kabupaten Ketapang. Sehingga dapat diketahui bahwa dimensi yang paling dominan dalam Organizational Citizenship Behavior adalah Courtesy lebih tinggi dari dimensi Altruism, sprotmansip, civic virtue, conscientiousness dalam perusahaan ini. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif, pengambilan sampel menggunakan metode sampling jenuh yang berjumlah 53 responden yang ada di Credit Union Semandang Jaya di Kabupaten Ketapang. Pada penelitian ini menggunakan teknikanalisis kuantitatif di mana penulis akan menyebarkan kuesioner dengan memberi beberapa pertanyaan kepada responden dan kemudian menarik kesimpulan. Hasil analisis dapat disimpulkan bahwa dari kelima dimensi yang paling dominan dari diri karyawan pada Credit Union Semandang Jaya di Kabupaten Ketapang yaitu dimensi Courtesy sebesar 4,16.

Downloads

Published

2023-06-26

Issue

Section

Articles