MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis <p>Jurnal Ilmiah yang bertujuan memublikasikan hasil penelitian atau pemikiran analitis-kritis yang dapat menyumbangkan inspirasi dan orientasi bagi pengembangan konsep dan aplikasi di bidang ekonomi dan ilmu-ilmu terkait dalam bentuk artikel ilmiah, laporan penelitian, dan/atau resensi buku.</p> en-US [email protected] (LPPM Universitas Widya Dharma Pontianak) [email protected] (Nopiani Indah) Thu, 27 Jun 2024 09:42:31 +0000 OJS 3.3.0.13 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 Analisis Keputusan Pembelian Mobil Calya di Pontianak https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/8585 <p><strong>Abstrak</strong></p> <p>Saat ini kuatnya persaingan yang terjadi menuntut para pelaku bisnis untuk terus mengembangkan strategi untuk mencapai tujuannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh citra merek, kualitas produk dan daya tarik promosi terhadap keputusan pembelian. Jumlah populasi penelitian yaitu sebanyak 228 konsumen. Pengambilan sampel menggunakan metode <em>random sampling </em>dengan jumlah sampel sebanyak 125 responden. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode wawancara, kuesioner dan studi dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu metode kuantitatif dengan analisis statistik deskriptif yaitu, uji validitas dan uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji korelasi, uji koefisien determinasi, dan analisis regresi linear berganda serta uji hipotesis berupa uji F dan uji t dengan program <em>SPSS</em> versi 22. Hasil pengujian menunjukkan bahwa citra merek, kualitas produk dan daya tarik promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.</p> <p>Kata Kunci: Analisis Terhadap Keputusan Pembelian</p> <p>&nbsp;</p> Andry Lindi Lim Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/8585 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Analisis Pengaruh Kepemimpinan, Komitmen Organisasi Dan Stres Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Credit Union Khatulistiwa Bakti di Pontianak https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9954 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan, komitmen organisasi dan stres kerja terhadap kepuasan kerja karyawan pada Credit Union Khatulistiwa Bakti di Pontianak. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif. Metode pengambilan sampel pada penelitian ini adalah sampling jenuh dimana seluruh anggota populasi pada Credit Union Khatulistiwa Bakti di Pontianak berjumlah 57 karyawan dijadikan sampel. Pembahasan menggunakan uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Data yang didapatkan oleh peneliti kemudian diolah dengan<br>menggunakan program SPSS versi 25. Hasil uji F pada penelitian ini menunjukan bahwa kepemimpinan, komitmen organisasi dan stres kerja berpengaruh secara simultan dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan pada Credit Union Khatulistiwa Bakti di Pontianak. Hasil uji t menunjukkan terdapat pengaruh signifikan dan positif kepemimpinan terhadap kepuasan kerja karyawan, komitmen organisasi berpengaruh signifikan dan positif terhadap kepuasan kerja karyawan, stres kerja berpengaruh tidak signifikan dan negatif terhadap kepuasan kerja karyawan pada Credit Union Khatulistiwa Bakti di Pontianak. Penulis menyarankan<br>kepemimpinan yang sudah baik dapat dipertahankan, agar kepuasan kerja pada setiap karyawan dapat terus meningkat, komitmen organisasi pada setiap individu-individu karyawan selalu diperhatikan agar karyawan memiliki keinginan yang kuat untuk tetap bertahan sebagai bagian dari organisasi, organisasi tetap mengelola stres kerja dengan baik sehingga stres kerja pada karyawan tidak meningkat dan tingkat kepuasan kerja pada karyawan tidak menurun.</p> Clara Crister Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9954 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Analisis Pengaruh Service Quality Terhadap Customer Behavior (Studi Pada Nasabah Bank Panin Cabang Singkawang) https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9909 <p class="s16"><span class="s14"><span class="bumpedFont15">This s</span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15">tudy aims to determine the effects of </span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15">service quality</span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15">through </span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15">customer behavior</span></span> <span class="s14"><span class="bumpedFont15">(A Study on Customer Panin Bank In </span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15">Singkawang</span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15"> Branch). The sample of this study consisted of 100 respondents of cu</span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15">stomer of Panin Bank, Singkawang</span></span> <span class="s15"><span class="bumpedFont15">with the object of research is PT Panin Bank, Tbk KC</span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">P</span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">Singkawang</span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">. The</span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15"> samples on this research </span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">100 customers who has using a PT Panin Bank, Tbk </span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">product </span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">with the non probability sampling technique, that is purposive sampling technique. The results of this research show the dimensions of </span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">service quality</span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15"> that is </span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">tangibles, reliability, responsiveness, assurance, and Empathy</span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15"> affects customer behavior</span></span><span class="s15"><span class="bumpedFont15">.</span></span></p> <p class="s17">&nbsp;</p> <p class="s19"><span class="s13"><span class="bumpedFont15">Key Words</span></span><span class="s18"><span class="bumpedFont15"> : </span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15">Service Quality</span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15"> and </span></span><span class="s14"><span class="bumpedFont15">Customer Behavior</span></span></p> Heriyanto, Tanto Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9909 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Menghadapi Perundungan Siber: Efek Perundungan Siber dalam Hidup Bermasyarakat Mewujudkan Keadilan di Era Digital https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/8546 <p>Salah satu kekuatan besar dari media sosial adalah kemampuannya untuk mengangkat kasus-kasus ketidakadilan dan membantu orang-orang tertindas mendapatkan perhatian yang mereka butuhkan. Misalnya, gerakan-gerakan viral yang mendukung korban perundungan (bullying) atau memperjuangkan hak-hak asasi manusia. Namun, viralitas yang tidak terkontrol juga bisa memperburuk ketidakadilan dan ketidaksetaraan, terutama ketika masyarakat tidak cukup kritis dalam menilai konteks penuh dari suatu peristiwa.</p> <p>Perundungan siber sering kali terjadi karena kurangnya pemahaman tentang dampak negatif yang dapat ditimbulkannya. Penggunaan teknologi yang semakin meluas juga membawa dampak sosial yang kompleks. Tradisi saling mengenal, bertegur sapa, dan pertemuan langsung secara fisik mulai bergeser menuju interaksi yang lebih dominan di dunia maya. Hasilnya, muncul persoalan baru, terutama terkait dengan maraknya perundungan dalam ranah digital. Fenomena perundungan siber ini menjadi semakin meresahkan dalam masyarakat, mengingat dampak negatif yang dapat ditimbulkannya.</p> <p>Perundungan siber adalah fenomena yang semakin mengancam keharmonisan sosial di era digital ini, terutama di Indonesia, di mana penggunaan teknologi dan media sosial semakin meluas. Seperti yang tercermin dalam kasus Bu Prani dalam film Budi Pekerti, perundungan siber tidak hanya menimbulkan luka psikologis, tetapi juga merusak reputasi dan memicu ketidakadilan yang merugikan semua pihak yang terlibat.</p> Via Nurita Dolok Saribu, Marwan Parulian Simanjuntak Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/8546 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Struktur Modal, Dan Growth Opportunity terhadap Financial Distress pada Perusahaan Sektor Basic Materials di BEI https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9942 <p>Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, likuiditas, struktur modal, dan growth opportunity dalam memprediksi kemungkinan terjadinya financial distress. Bentuk penelitian asosiatif bersifat kausalitas. Objek pada penelitian ini yaitu Perusahaan Sektor Basic Materials di Bursa Efek Indonesia periode 2018 hingga 2022 jumlah sampel sebanyak 69 perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas, likuiditas, dan growth opportunity berpengaruh negatif terhadap financial distress, sedangkan struktur modal berpengaruh positif. Model penelitian dapat menjelaskan perubahan financial distress sebesar 12,9 persen.</p> Sally Alarice Faustina Edgina Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9942 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Pengaruh Kualitas Produk, Harga Kompetitif dan Brand Image terhadap Kinerja Pemasaran pada UMKM Fashion di Kota Pontianak https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9945 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, harga kompetitif dan brand image terhadap kinerja pemasaran pada UMKM fashion di Kota Pontianak. Metode penelitian yang digunakan penulis adalah metode kuantitatif dengan menggunakan kuesioner sebagai teknik pengumpulan data. Populasi dalam penelitian ini adalah pelaku usaha. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dan jumlah sampel yang diambil sebanyak 97 responden. Teknik analisis data menggunakan analisis data kuantitatif dan menggunakan pengukuran skala rating. Untuk mengelola data pada penelitian ini menggunakan bantuan program SPSS versi 23. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa variabel kualitas produk, harga kompetitif dan brand image yang diuji menggunakan uji korelasi, uji regresi linear berganda, uji F dan uji t. Hasil dari penelitian ini adalah kualitas produk dan brand image berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pemasaran, sedangkan harga kompetitif berpengaruh namun tidak signifikan terhadap kinerja pemasaran.</p> Susana Dewi Kartika Suliana Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9945 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Pengaruh Keunggulan Produk, Daya Tarik Promosi dan Lokasi terhadap Kinerja Penjualan pada UMKM Makanan dan Minuman di Kota Pontianak https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9948 <p>Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh keunggulan produk, daya tarik promosi dan lokasi terhadap kinerja penjualan. Penelitian ini berbentuk penelitian kausalitas dan teknik pengumpulan data dilakukan dengan studi dokumenter berupa data primer dengan melakukan observasi, wawancara, dan penyebaran kuesioner atau angket. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah pelaku atau pemilik UMKM makanan dan minuman di kota Pontianak. Sampel ditentukan dengan teknik slovin, sehingga diperoleh 243 responden. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis kualitatif dengan model regresi linear berganda. Teknik analisis data menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji koefisien determinasi (R2),<br>uji koefisien korelasi, uji regresi linear berganda, uji F dan uji t dengan menggunakan program SPSS 25. Hasil pengujian menunjukkan bahwa keunggulan produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja penjualan, sedangkan daya tarik promosi dan lokasi tidak terdapat pengaruh terhadap kinerja penjualan.</p> Yustina Ayong Irsa Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9948 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Pengaruh Firm Size, Struktur Modal, Inventory Intensity, dan Capital Intensity terhadap Effective Tax Rates pada Perusahaan Sektor Energi di Bursa Efek Indonesia https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9951 <p>Kajian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh firm size, struktur modal, inventory intensity, dan capital intensity terhadap effective tax rates (ETR). Pada 58 perusahaan yang didapatkan dengan kriteria IPO sebelum tahun 2018. Sumber data sekunder yang digunakan adalah laporan keuangan di Bursa Efek Indonesia. Analisis data dilakukan melalui teknik regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa firm size dan inventory intensity berpengaruh positif terhadap effective tax rates, struktur modal tidak berpengaruh dan capital intensity berpengaruh negatif. Implikasi temuan ini dapat digunakan sebagai dasar pengambilan keputusan terkait manajemen pajak dan strategi keuangan perusahaan.</p> Novia Sundari Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9951 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Pengaruh Promosi Online, Potongan Harga, dan Kepercayaan Pelanggan Terhadap Kinerja Pemasaran UMKM Ritel di Pontianak https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9963 <p>Perubahan preferensi belanja masyarakat yang bergeser dari format besar ke kecil menyebabkan banyak gerai ritel kekurangan intensitas belanja dari para konsumen. Maka dari itu penulis tertarik untuk mengetahui apakah variabel promosi online, potongan harga dan keprcayaan pelanggan dapat mendorong peningkatan kinerja pemasaran pada UMKM Ritel di Pontianak. Tujuan dari peningkatan kinerja pemasaran adalah untuk meningkatkan penjualan perusahaan, keberlangsungan hidup usaha, dan ekspansi usaha. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis regresi. Populasi dalam penelitian ini adalah pelaku UMKM Ritel di Pontianak yang berjumlah 56 pelaku usaha. Teknik penentuan jumlah sampel dan metode penarikan sampel menggunakan metode sampling jenuh (sensus). Dalam penelitian ini menggunakan analisis kuantitatif yang dilakukan dengan menghitung pengaruh variabel independen dan dependen dengan menggunakan software SPSS (Statistikal Product and Service Solution) versi 26. Berdasarkan hasil pengujian secara simultan (uji F) menunjukkan bahwa variabel kinerja promosi online, daya tarik potongan harga dan kepercayaan konsumen secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kinerja pemasaran. Hasil pengujian secara parsial (uji t) menunjukkan bahwa kinerja promosi online dan daya tarik potongan harga tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja pemasaran, dan variabel kepercayaan konsumen berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja pemasaran.</p> <p><strong>Kata kunci:</strong> Promosi Online, Potongan Harga, Kepercayaan Konsumen, Kinerja Pemasaran</p> Dewi Santika Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9963 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000 Ekonomi Hijau dan Etika dalam Keuangan Bisnis https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9960 <p>Dalam manajemen keuangan, hal yang sangat krusial adalah pentingnya pengambilan keputusan yang etis. Ini menyoroti bahwa keuangan etis melibatkan pertimbangan moral dan tanggung jawab sosial dalam setiap keputusan keuangan yang dibuat oleh bisnis. Ini termasuk transparansi dalam pelaporan keuangan, perlakuan yang adil terhadap semua pemangku kepentingan, dan menghindari praktik yang merugikan masyarakat atau lingkungan. Artikel ini menekankan bahwa keuangan etis bukan hanya tanggung jawab moral, tetapi juga landasan untuk kesuksesan jangka panjang dan keberlanjutan bisnis. Perlui juga membahas konsep pembangunan berkelanjutan di Indonesia yang dipandang sebagai sebuah keniscayaan. Disebutkan bahwa selama sumber daya terbarukan dikelola dengan baik dan konsisten, Indonesia berpotensi menjadi negara yang penuh harapan untuk waktu yang tidak terbatas. Namun, pembiayaan pembangunan merupakan batasan, karena sumber pendanaan domestik, terutama dana pihak ketiga, tidak cukup untuk memenuhi permintaan pembiayaan yang terus meningkat. Bahwa komunitas keuangan internasional dapat menjadi sumber pendanaan alternatif, selama rasio pembayaran utang dapat dikelola dan tidak menimbulkan masalah keuangan. Potensi obligasi hijau sebagai alternatif sumber pembiayaan untuk pembangunan berkelanjutan di Indonesia. Hal ini menunjukkan bahwa pemerintah dan otoritas perlu memberikan insentif untuk mendorong pertumbuhan obligasi hijau di Tanah Air. Akhirnya, integritas itu adalah dasar untuk manajemen keuangan yang etis, yang mencakup transparansi dalam pelaporan keuangan dan kejujuran dalam praktik bisnis. Paus Fransiskus juga menekankan pentingnya pembuat kebijakan dan regulator dalam gerakan ekonomi hijau.</p> <p>Kata kunci; ekonomi hijau, obligasi hijau, <em>laudato si</em>, etika keuangan</p> Hotniati Simamora Copyright (c) 2024 MABIS https://journal.widyadharma.ac.id/index.php/mabis/article/view/9960 Thu, 27 Jun 2024 00:00:00 +0000