Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek Dan Harga Kompetitif Terhadap Keputusan Pembelian Minyak Goreng Madina Pada CV Sukses Makmur Sejahtera Pontianak

Authors

  • Theo Triyono Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widya Dharma Pontianak

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variabel kualitas produk,citra merek dan harga kompetitif terhadap keputusan pembelian minyak goreng merk madina pada CV Sukses Makmur Sejahtera Pontianak. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode kualitatif. Untuk teknik pengambilan sampel mengunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel 150 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif dengan menggunakan Skala Rating serta pengolahan data menggunakan program SPSS versi 22. Berdasarkan  hasil analisis dan pembahasan menunjukkan bahwa kualitas produk, citra merek berpengaruh signifikan dan positif terhadap keputusan pembelian sedangkan variabel harga kompetitif tidak berpegaruh terhadap keputusan pembelian minyak goreng merek Madina pada CV Sukses Makmur Sejahtera Pontianak.

References

Gunawan & Siam, S.T. (2024). The Mediating Role of Marketing Capabilities in the Influence of Managerial Capabilities on Sales Force Performance. FIRM Journal of Management Studies, 9(1), 30-48.

Kusmadeni, Deri, and Hasuna Eriyanti. (2021). "Pengaruh Harga Kompetitif, Kualitas Produk Dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Di Pasar Rumput Pangkalbalam Pangkalpinang.

Malau, Harman. (2017). Manajemen Pemasaran. Bandung: Alfabeta

Putri, Tanama, R. B. (2017). Manajemen Pemasaran. Denpasar: Universitas Udayana.

Sangadji, E.M. & Sopiah. (2013). Perilaku Konsumen: Pendekatan Praktis Disertai Himpunan Jurnal Penelitian. Yogyakarta: Andi.

Wijaya, T. (2018). Manajemen Kualitas Jasa. Jakarta: Indeks Jakarta.

Published

2024-05-15

Issue

Section

Articles