Analisis Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Likuiditas Dan Total Asset Turnover Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Sektor Perindustrian Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

Authors

  • Marsiana Mela Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widya Dharma Pontianak

Abstract

Peningkatan nilai perusahaan dapat dilakukan melalui pengelolaan sumber daya yang dimiliki sebuah perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh struktur modal, profitabilitas, likuiditas dan total asset turnover terhadap nilai perusahaan. Data penelitian ini berupa data sekunder yaitu dalam bentuk laporan keuangan tahunan periode 2016 hingga pada tahun 2020. Dalam penelitian ini sampel yang digunakan berjumlah 35 Perusahaan Sektor Perindustrian di Bursa Efek Indonesia. Hasil penelitian yang diperoleh adalah struktur modal dan profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan sedangkan likuiditas dan total asset turnover tidak memiliki pengaruh terhadap nilai perusahaan.

References

Andre & Satrio, A.B. (2024). Informal Funding: Is it Attractive for the Public? Australian Academy of Accounting and Finance Review, 6(1), 98-104.

Nur’aidawati, S. (2018). Pengaruh Current Ratio (CR), Total Asset Turnover (TATO), Debt to Equity Ratio (DER) dan Return on Asset (ROA) terhadap Harga Saham dan dampaknya pada Nilai Perusahaan (Studi Kasus pada Sepuluh Bank Terbesar yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2011–2015). Jurnal Sekuritas (Saham, Ekonomi, Keuangan dan Investasi), 1(3), 70-83.

Spence, M. (1973). Job Market Signaling. The Quarterly Journal of Economics, 87(3), 355-374.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sujarweni, W. (2017). Analisis Laporan Keuangan Teori, Aplikasi & Hasil Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Suryanti, S., Suryani, A., & Surono, Y. (2021). Pengaruh Likuiditas, Kebijakan Hutang, Pertumbuhan Perusahaan dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Intervening pada Perusahaan Sub Sektor Farmasi di Bursa Efek Indonesia Periode 2014–2019. J-MAS (Jurnal Manajemen dan Sains), 6(1), 68-77.

Yuliani, Y., Umrie, R. H., & Diah, Y. M. (2014). Determinan Struktur Modal dan Pengaruhnya terhadap Nilai Perusahaan pada Pasar yang Sedang Berkembang (Studi pada Sektor Real Estate and Property). Jurnal Manajemen Usahawan Indonesia, 43(1), 1-22.

Published

2024-05-15

Issue

Section

Articles