Pengaruh Orientasi Pasar Dan Inovasi Produk Terhadap Kinerja Pemasaran Pada UKM Sektor Pakaian Muslim Di Kecamatan Tebas Kabupaten Sambas Kalimantan Barat
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun, menganalisis dan mengembangkan suatu model penelitian mengenai orientasi pasar dan inovasi produk terhadap kinerja pemasaran pada UMKM pakaian muslim di Kecamatan Tebas Kabupaten Sambas. Penelitian ini merupakan jenis penelitian eksploratif berbentuk kausalitas. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan penyebaran kuesioner secara langsung dengan menggunakan metode sensus. Populasi dan sampel yang digunakan adalah sebanyak 44 UKM sektor pakaian muslim di Kecamatan Tebas Kabupaten Sambas. Analisis data yang digunakan yaitu menggunakan Statistical Product and Service Solution (SPSS) versi 22.
Published
2024-05-14
Issue
Section
Articles